Kamis, 28 Januari 2010

BELAJAR EFEKTIF 2

Tentu saja untuk memahami suatu materi terutama materi uraian tidak cukup dengan membaca apalagi hanya membaca sekali,baca paling tidak 2 kali kemudian ringkas materi tsb tiap poin seringkas mgkn,baca ringkasan itu sambil mengingat-ingat materi /uraiannya ,sesekali bisa dibuka materi komplit jika memang lupa, bila hanya dengan membaca ringkasan sudah ingat semua materi artinya materi tersebut sudah dipahami. bukan berarti sudah selesai dan ditinggalkan melainkan sekali waktu kita harus membuka materi dari awal.kenapa harus diringkas? itu sebetulnya hanya suatu metode agar lebih mudah diingat,bila kita hanya membaca saja maka otak yg bekerja hanya satu bagi dengan kita meringkas yang artinya menggerakkan tangan maka motorik kita juga bekerja ,itulah yang membuat orang lebih mudah mengingat kembali.

Jumat, 15 Januari 2010

renungan

manusia diturnkan kedunia oleh Allah untuk menjaga dunia dari kehancuran agar menjadi rahmatallilalamain tapi pada kenyataannya dunia rusak oleh manusia.apakah manusia tidakpernah tahu tujuan hidup didunia ataukah tidak pernah ingin tahu??????

jawaban latihan PD SUBUR

pelajari dengan seksama kunci jawaban ini

Jumat, 08 Januari 2010

belajar efektif

memperoleh nilai bagus merupakan impian semua pelajar tetapi untuk mencapainya tidak semua siswa/pelajar bisa meraihnya.bagaimana kita bisa meraih nilai yang bagus?ada beberapa hal yang bisa dilakukan untuk meraih nilai yang bagus itu antara lain cara belajar yang efektif.
belajar bagi seorang siswa adalah membaca dan mengulangi semua materi yang telah diberikan guru.membaca berulang-ulang tidak menjamin kita bisa memahami suatu materi